Cara Merawat Telinga :
- Jangan menggaruk atau menggorek telinga saat gatal
- Segera berobat bila muncul gejala sakit telinga
- Gunakan alat pelindung telinga bila bekerja di tempat bising
- Tidak mendengarkan musik dengan keras dalam waktu yang lama
- Bijak dalam menggunaka earphone atau headphone
- Periksa ke dokter THT setiap 6 bulan sekali atau minimal 1 tahun sekali.
Apa Penyebab Keluar Cairan di Telinga ?
Keluar cairan telinga dpat disebabkan oleh infeksi di dalam liang telinga dan dalam gendang telinga, infeksi dapat menjadi masalah serius apabila kita tidak diberikan obat sehingga menyebabkan :
- Gangguan pendengaran
- Lubang pada gendang telinga
- Bengkak di belakang telinga
- Infeksi otak
- Kelumpuhan wajah”